Monday, February 15, 2021

 



  

Assalamualaikum warahmatullahi wa barakatuh
Alhamdulillah telah memasuki zona ke enam di kelas bunda sayang. Di zona ke enam ini, kami diberi tantangan untuk menstimulasi kecerdasan matematika dan finansial. Tentu saja karena basic belajar anak adalah literasi dan numerasi. Belajar matematika akan menjadi pintu awal bagi anak-anak untuk bisa belajar hal yang lain.

Dan pada tantangan kali ini saya memfokuskan diri pada stimulasi numerasi sekaligus mengenalkan financial planning kepada ketiga putra saya Alfa, Arshen dan Aldhen.

Di hari ke tiga ini, saya memberikan stimulasi kepada Aldhen stimulasi numerasi. Dimana Aldhen belajar untuk mengenal bilangan dan jumlah benda yang sebenarnya. Dengan latihan numerasi, Aldhen dapat belajar matematika secara nalaria. Yaitu memahami hubungan antara bilangan dan realita jumlah benda yang sesuai dengan bilangannya.

Latihan hari ini menggunakan block Lego berwarna warni, krayon dan papan tulis. Saya menuliskan nominal angka dengan krayon warna sesuai dengan warna Lego pada papan tulis, kemudian meminta Aldhen meletakkan block Lego pada papan 





Demikian stimulasi matematika kepada Aldhen, atas keberhasilannya hari ini saya beri bintang 5 (⭐⭐⭐⭐).

#harike03
#tantangan15hari
#zona6cerdasfinansial
#zona6stimulasikecerdasanmatematika
#pantaibentangpetualang
#institutibuprofesional
#petualangbahagia



vindy April . 2017 Copyright. All rights reserved. Designed by Blogger Template | Free Blogger Templates